Rupanya guru ini tahu murid-muridnya ini kena penyakit dalam hati. Besok harinya, diambil burung dan dikasihnya kepada satu-satu murid-muridnya. Mereka diperintahkan pergi ke hutan, ke gunung, ke gua, ke laut, cari di mana tempat kalian tak ada ditengok orang potong burung ini,” cerita Ustadz Abdul Somad.
Semua muridnya melakukan perintah sang guru ulama. Namun, murid kesayangannya ini tidak melaksanakan perintah gurunya. Apa alasannya?
Baca Juga: Keseriusan Umat Muslim Jalani Bulan Ramadan Terlihat Pada Malam Lailatul Qadar
“Aku pergi ke danau, aku pergi ke gua, aku pergi ke hutan, tapi aku tidak pernah merasa sendiri. Aku selalu diperhatikan Allah. Itulah hakikat puasa,” terang Ustadz Abdul Somad menutup kisah tersebut.