Menu


Terlepas Kejujuran Richard, Sebenarnya Inilah Titik Awal yang Menguak Kejahatan Ferdy Sambo, Tanpa Momen Ini, Rencana Busuknya Akan Lancar

Terlepas Kejujuran Richard, Sebenarnya Inilah Titik Awal yang Menguak Kejahatan Ferdy Sambo, Tanpa Momen Ini, Rencana Busuknya Akan Lancar

Kredit Foto: ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan

Menurut Samuel, pihak keluarga sempat dilarang untuk membuka peti jenazah. Tak cuma itu, keluarga juga dilarang mengambil gambar.

Situasi ini membuat keluarga meradang dan sempat terjadi sedikit ketegangan dengan polisi yang mengantarkan jenazah.

"Saya disuruh tanda tangan dulu, baru nantinya boleh dibuka. Saya tolak, karena itu sama dengan membeli kucing dalam karung," kata Samuel.

Samuel menolak untuk tanda tangan untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan.

Setelah lama bersitegang, polisi akhirnya mengizinkan peti jenazah Brigadir J untuk dibuka, dengan catatan hanya boleh dilihat orangtua, saudara kandung dan bibi.

Baca Juga: Isu di Balik Adanya Petinggi Polri yang Ancam dan Desak Pengacara Bharada E untuk Mundur, Ternyata Cerita Sebenarnya Seperti Ini

https://kontenjatim.id/read1927/isu-di-balik-adanya-petinggi-polri-yang-ancam-dan-desak-pengacara-bharada-e-untuk-mundur-ternyata-cerita-sebenarnya-seperti-ini

Saat peti dibuka, orang lain selain keluarga inti diminta untuk keluar ruangan. Sesaat itu juga polisi langsung menutup jendela dan tirai di rumah duka.

Menurut Samuel, pembukaan peti oleh keluarga yang disaksikan polisi pengantar jenazah hanya berlangsung singkat.

"Dibukanya itu sedikit sekali. Ibunya teriak-teriak dia, karena melihat banyak sekali luka di bagian tubuh dan wajah," ucap Samuel.



Kengototan keluarga Samuel untuk membuka peti jenazah Yosua adalah titik awal yang kemudian menguak semua rencana busuk Ferdy Sambo.

Karena peti dibuka, Samuel bisa menyaksikan langsung kondisi jasad anaknya.

Sikap skeptis pada penjelasan polisi kemudian menuntunnya untuk terhubung dengan Kamaruddin Simanjuntak, seseorang yang kini kita kenal sebagai pengacara keluarga Yosua.

Baca Juga: Selain Rp 1 Miliar, Ada Hal Lain yang Dijanjikan Ferdy Sambo ke Richard! Kalo Ini Erat Kaitannya dengan Pengaruh Kuat si Jenderal Bintang 2 Itu di Polri

Jadi, bisa dibayangkan seandainya Samuel menerima begitu saja penjelasan polisi dan tak ngotot untuk membuka peti?

Bisa jadi, skenario yang disusun Ferdy Sambo akan berjalan lancar dan sampai hari ini kita tidak pernah tahu ada perbuatan kriminal yang dilakukan seorang petinggi institusi negara yang harusnya berada di garda terdepan dalam memerangi kejahatan.

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman