Menu


Breaking News! Inilah 9 Hasil Temuan dan Rekomendasi TGIPF Terkait Tragedi Kanjuruhan, Salah Satunya Meminta PSSI untuk....

Breaking News! Inilah 9 Hasil Temuan dan Rekomendasi TGIPF Terkait Tragedi Kanjuruhan, Salah Satunya Meminta PSSI untuk....

Kredit Foto: Antara


6. Untuk menjaga keberlangsungan kepengurusan PSSI dan menyelamatkan
persepakbolaan nasional, pemangku kepentingan PSSI diminta untuk
melakukan percepatan Kongres atau menggelar Kongres Luar Biasa (KLB)
untuk menghasilkan kepemimpinan dan kepengurusan PSSI yang berintegritas,
profesional, bertanggungjawab, dan bebas dari konflik kepentingan. Pemerintah
tidak akan memberikan izin pertandingan liga sepakbola profesional di bawah
PSSI yaitu Liga 1, Liga 2, dan Liga 3, sampai dengan terjadinya perubahan dan
kesiapan yang signifikan oleh PSSI dalam mengelola dan menjalankan
kompetisi sepakbola di tanah air. Adapun pertandingan sepakbola di luar Liga 1,
Liga 2, dan Liga 3 tetap berlangsung dengan memperhatikan ketertiban umum
dan berkoordinasi dengan aparat keamanan.

Baca Juga: Kocak! Setelah 13 Tahun, UGM Baru Lakukan Hal Ini Demi Meluruskan Perkara Ijazah Palsu Jokowi

7. Dalam rangka pelaksanaan prinsip tata kelola organisasi yang baik (good
organization governance) perlu segera bagi PSSI untuk merevisi statuta dan
peraturan PSSI. PSSI juga mendesak untuk menjalankan prinsip keterbukaan
informasi publik terhadap berbagai sumber dan penggunaan finansial, serta
berbagai lembaga kegiatan usaha dibawah PSSI.

Baca Juga: Fakta Ini Kuatkan Dugaan Adanya Kepalsuan di Ijazah Milik Jokowi, Ternyata Dekannya...

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman