Menu


Pentingnya Puasa di Bulan Syawal yang Sering Diabaikan oleh Umat Muslim

Pentingnya Puasa di Bulan Syawal yang Sering Diabaikan oleh Umat Muslim

Kredit Foto: Pexels/Thirdman

Seperti yang dikatakan oleh Ustaz Khalid, terdapat hadits Muslim yang membahas mengenai puasa di bulan Syawal ini. Hadits tersebut berbunyi:

مَنْ صَامَ رَمَضَانَ ثُمَّ أَتْبَعَهُ سِتًّا مِنْ شَوَّالٍ كَانَ كَصِيَامِ الدَّهْر

Artinya: “Barangsiapa yang berpuasa Ramadan kemudian berpuasa enam hari di bulan Syawal, maka baginya (pahala) puasa selama setahun penuh.” (HR Muslim).

Baca Juga: Ustadz Muhammad Nuzul Dzikri Ungkap Hukum Puasa Syawal dan Pahalanya

Dalam hadits tersebut dijelaskan betapa dasyatnya pahala yang diberikan hanya dengan berpuasa selama enam hari di bulan Syawal.

Oleh karena itu, Ustad Khalid mengingatkan kita untuk setidaknya mengerjakan enam hari puasa di bulan Syawal ini setelah kita selesai mengerjakan puasa Ramadan.

Tampilkan Semua Halaman