Menu


Pada Pilkada 2017, Anies-Sandi Menang Lawan Ahok-Djarot, Mungkinkah Anies-Sandi Dipasangkan Lagi di 2024? Begini Jawaban Sandi

Pada Pilkada 2017, Anies-Sandi Menang Lawan Ahok-Djarot, Mungkinkah Anies-Sandi Dipasangkan Lagi di 2024? Begini Jawaban Sandi

Kredit Foto: Dok Suara.com

Begitu juga dengan Pilgub DKI Jakarta, saat itu dirinya merupakan calon Gubernur bukan wakil Gubernur.

"Waktu Pilgub DKI saya dicalonkan sebagai Gubernur sampai titik terakhir, sampai hari kamis adalah pendaftaran tapi akhirnya politik itu cair," jelasnya.

Menurutnya, untuk dapat menawarkan perubahan di Ibu Kota, tentu butuh sosok nasional dan terpilihlah Anies Baswedan sebagai calon Gubernur.

"Saya mengambil keputusannya, bahwa untuk bisa menawarkan berubahan di Jakarta kita butuh tokoh nasional ikut meramaikan, akhirnya saya melobi-lobi partai lain akhirnya saya terima pak Anies," tutur Sandiaga. 

Diketahui, pada Pilkada DKI 2017 pasangan Anies Baswedan-Sandiaga Uno bukan lagi menang Pilkada berdasarkan hasil quick count beberapa lembaga survei. 

Berdasarkan itu, pasangan Anies dan Sandiaga pun resmi menang dan tinggal menunggu penetapan dari KPU DKI.  

Sementara itu, pasangan calon Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan Djarot Saiful Hidayat memperoleh 42,04 persen suara. []

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman