Menu


Serahkan Penentuan Cawapres ke Anies, Surya Paloh Dinilai Cerdik

Serahkan Penentuan Cawapres ke Anies, Surya Paloh Dinilai Cerdik

Kredit Foto: JPNN.com/Ricardo

Dia juga memprediksi dalam koalisi nanti selain Surya Paloh akan berada di balik layar.

Mantan presiden Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY akan bekerja lebih maksimal.

Sebab, dalam analisanya yang berpeluang menjadi wakil presiden mendampingi Anies Baswedan adalah sang putra mahkota Partai Demokrat, yakni AHY.

Baca Juga: Rizal Ramli Beri Julukan ke Jokowi 'Raja Jalan-jalan', Ruhut Sitompul: Makin Sakit

"Bahwa AHY yang diunggulkan. Jadi Pak Surya Paloh saya kira mengerti juga pragmatis," terangnya.

Hanya saja, jika paket ini jadi diumumkan pekan depan, tentu tidak akan berpengaruh pada kenaikan elektabilitas suara Anies Baswedan.

Sebab, asal suara keduanya mirip atau hampir sama.

Baca Juga: Terungkap Alasan Jokowi Tak Berani 'Depak' Menteri NasDem, Rupanya Gegara Surya Paloh Punya 'Kartu AS' Ini

"Jadi secara eletabilitas tidak nambah. Seperti yang diucapkan Anies, bahwa harus mampu memiliki tiga poin, yakni eletabilitas, kemampuan administrasi," tukasnya.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.