Menu


Bukan Aher apalagi AHY, Relawan Anies di Sulsel Sebut Sosok Gubernur Ini yang Paling Ideal Dampingi Anies

Bukan Aher apalagi AHY, Relawan Anies di Sulsel Sebut Sosok Gubernur Ini yang Paling Ideal Dampingi Anies

Kredit Foto: Istimewa

Diketahui, Khofifah pernah menjabat sejumlah jabatan di antaranya Ketua Umum Muslimat NU 4 Periode, Pimpinan Fraksi Partai Persatuan Pembangunan DPR RI (1992–1997), Pimpinan Komisi VIII DPR RI (1995–1997), Anggota Komisi II DPR RI (1997–1998), Wakil Ketua DPR RI (1999), Sekretaris Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa MPR RI (1999), Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan (1999–2001), Kepala Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (1999–2001), Ketua Komisi VII DPR RI (2004–2006), Ketua Fraksi Kebangkitan Bangsa MPR RI (2004–2006), Anggota Komisi VII DPR RI (2006), Menteri Sosial Kabinet Kerja (2014–2018) dan Gubernur Jawa Timur (2019–).

Baca Juga: Dokter Tifa Tegaskan Tak Bakal Dukung 2 Sosok Ini di Pilpres, Siapa?

Sementara itu, dari Koalisi Perubahan, Partai Demokrat menganggap Ketua Umum (Ketum) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sosok ideal mendampingi Anies.

Sementara, PKS menyodorkan nama mantan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher).

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Fajar.