Menu


Ray Rangkuti Beberin Alasan Anies ‘Nyolong Start’ Deklarasi, Bandingin Sama Kemonceran Ganjar

Ray Rangkuti Beberin Alasan Anies ‘Nyolong Start’ Deklarasi, Bandingin Sama Kemonceran Ganjar

Kredit Foto: YouTube/Cokro TV

“Jadi dia punya sebetulnya, punya banyak jaringan, itu bedanya dengan Anies Baswedan, Anies sama sekali tidak punya apa-apa,” tandasnya.

Baca Juga: Alasan Ma’ruf Amin Minta PKB Tak Tinggalkan Politik Kiai, Ada Kaitannya Sama Gus Dur

Sehingga, kata Ray, jika deklarasi Anies tak disegerakan, maka kemungkinan besar sosok usungan Koalisi Perubahan itu bakal tenggelam.

“Makanya mungkin itu jadi salah satu alasan kenapa NasDem harus buru-buru supaya ibaratnya ada kendaraan untuk jalan ke sana-kemari,” ucap Ray.

Tak hanya itu, Ray mengatakan, Anies masih dipandang sebagai tokoh lokal, yaitu Gubernur DKI Jakarta. Sementara Ganjar yang memiliki sejumlah posisi strategis di organisasi maupun asosiasi, dianggapnya memiliki basis massa yang lebih kuat.

Baca Juga: Ingat Vlog Puan Saat Jokowi Ngadep Megawati? Ini Fakta di Balik Posisi Tempat Duduk, Hingga Ruang yang Dipakai Ketemuan

“Anies masih dipandang tokoh lokal, Gubernur DKI Jakarta, oleh karena itu dia butuh jalan ke mana-mana, menyapa banyak orang, dan tentu saja efeknya akan meningkatkan elektabilitasnya, tapi datngnya pendukung itu bukan dari pendukung Ganjar, tapi dari Prabowo.” pungkasnya.

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman