Menu


dr. Zaidul Akbar: Berlebihan Perasaan Negatif dalam Rumah Tangga Bisa Ciptakan Masalah Besar

dr. Zaidul Akbar: Berlebihan Perasaan Negatif dalam Rumah Tangga Bisa Ciptakan Masalah Besar

Kredit Foto: YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

"Ini ketidakseimbangan emosi yang tidak didasari dengan syariat. Maka apakah akan ada masalah sampai ke masalah kesehatan? Saya katakan ada," ungkapnya.

Dari contoh tersebut, agar masalah tersebut bisa terselesaikan, maka sang istri dan suami harus tahu posisinya masing-masing di rumah tangga yang mereka jalani itu.

Baca Juga: Bagaimana Caranya Istiqomah Sholat Tahajud? Begini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

"Dan suami, dia punya izzah (harga diri) dan qawama (rasa tanggung jawab) atau muruah dia sebagai seorang kepala rumah tangga," bebernya.

"Jadi izzah itu muncul, maka nanti akan seimbang dia. Jadi ketika suami tadi dia menyadari izzah-nya qawama-nya sebagai seorang suami, kemudian dia terapkan itu dalam rumah tangganya, kemudian istrinya juga meletakkan dirinya pada posisi sebagai seorang istri maka insyaAllah itu akan jadi rumah tangga yang aman, damai, tenteram, sejahtera," tandasnya.

Tampilkan Semua Halaman