Menu


Prabowo Ungkap Alasan Partai Gerindra Mendukung Sistem Proporsional Terbuka

Prabowo Ungkap Alasan Partai Gerindra Mendukung Sistem Proporsional Terbuka

Kredit Foto: ANTARA/Muhammad Adimaja

Hal senada juga disampaikan oleh Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad.

"Secara partai politik, ketua umum Pak Prabowo sudah menyatakan bahwa Partai Gerindra juga tidak setuju dengan proporsional tertutup," kata Dasco di kompleks parlemen, Jakarta, beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Capres 2024 Masih Belum Tentu, Gerindra: Politik Itu Dinamis

Dengan ketegasan Prabowo tersebut, Dasco menekankan bahwa Partai Gerindra berada dalam barisan bersama tujuh fraksi partai politik lainnya.

Komitmen itu, kata dia, sudah dipegang oleh partai Gerindra menyikapi adanya gugatan sistem proporsional terbuka di Mahkamah Konstitusi.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Fajar.