Menu


Contoh Perbuatan dan Perilaku Khurafat Yang Harus Dihindari Umat Muslim

Contoh Perbuatan dan Perilaku Khurafat Yang Harus Dihindari Umat Muslim

Kredit Foto: iStock

Cerita-cerita tersebut bisa dikatakan tidak memiliki sumber jelas terkait asal usulnya. Namun, tidak sedikit masyarakat yang percaya dengan ini karena cerita-cerita ini sudah tertanam di dalam pikiran sejak dini. Padahal, cerita-cerita yang dimaksud ini bisa berupa khurafat.

Contoh lain dari khurafat adalah mempercayai hal-hal berbau Agama Islam yang tidak jelas kebenarannya, seperti membeli penglaris atau jimat dengan ayat Al-Quran atau memberi sesaji untuk kepentingan agama itu sendiri.

Baca Juga: Prediksi Ekonomi Indonesia Tahun 2023 Menurut Sri Mulyani: Potensi Perlambatan Ekonomi

Padahal, tidak ada ajaran dalam Agama Islam yang mengizinkan atau memperbolehkan umatnya untuk melakukan kegiatan yang sudah disebutkan di atas. Informasi-informasi ini adalah bentuk dari khurafat yang bisa mengarahkan sesorang kepada dosa bid'ah atau bahkan syirik.

Umat Muslim perlu melakukan riset ulang dan memastikan apa yang mereka dengar adalah nyata, berbasis dan punya dalil. Jangan sampai informasi atau cerita yang mereka dapatkan itu merupakan khurafat dan menjerumuskan mereka ke dosa besar. 

Baca Juga: Profil Sri Mulyani, Menteri Keuangan Mantan Direktur Bank Dunia

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman