Menu


Mengundang Anies di Pernikahan Kaesang, Refly Harun: Harusnya Memang Tak Ada Alasan Bagi Jokowi untuk Dendam

Mengundang Anies di Pernikahan Kaesang, Refly Harun: Harusnya Memang Tak Ada Alasan Bagi Jokowi untuk Dendam

Kredit Foto: Istimewa

Kendati demikian, Refly berujar dalam situasi ini, keduanya tak perlu saling dendam.

“Tapi tidak ada alasan juga Anies dendam ke Presiden Jokowi, begitupun sebaliknya,” ucapnya.

Justru pasca diberhentikan sebagai Mendikbud, Anies semakin moncer. Ia lebih dikenal sebagai Gubernur DKI Jakarta.

Baca Juga: Anies Bakal Hadir di Pesta Pernikahan Putra Jokowi, Pengamat: Keren, Megawati Sama Puan Belum Tentu Datang

“Justru ketika dia diberhentikan sebagai menteri maka itu kesempatan bagi Anies, karena dia bisa terpilih menjadi Gubernur DKI yang membuat dia memiliki jejak yang jauh lebih baik daripada Mendikbud,” papar Refly.

Kata Refly, saat menjadi seorang gubernur, hasil kinerja Anies terbukti berhasil dan bisa menjadi miniatur kecil sebelum akhirnya menjadi presiden.

“Karena hasil pekerjaannya langsung dirasakan, dan ini miniature kecil menjadi presiden,” pungkas Refly.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman