Menu


Budiman Sudjatmoko Sindir Para Politisi: Politik Kita Jadi ‘Cuantitatif’

Budiman Sudjatmoko Sindir Para Politisi: Politik Kita Jadi ‘Cuantitatif’

Kredit Foto: Suara.com/Muhammad Yasir

“Lama-kelamaan politik kita turun lagi, bukan kuantitatif saja tapi sudah cuantitatif,” ujarnya.

Budiman bahkan menyebutkan bahwa bentuk kuantitatif politisi saat ini tergantung dengan cuannya sehingga ia berani menyebut istilah cuantitatif.

Mantan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) itu pun sempat membahas keadaan politik yang menurutnya semakin kehilangan kualitas.

Baca Juga: Budiman Sudjatmiko: Pemimpin Perlu Berani, Kontroversial Sekalipun Gapapa

Menurut Budiman, politisi saat ini sangat jauh dari tradisi para pendiri bangsa.

“Referensi dan wawasan kebangsaan dan keduniaan itu betul melekat loh dalam tradisi pendiri bangsa kita,” kata Budiman.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman