Menu


Jenis-Jenis Kufur yang Tidak Boleh Didekati Umat Islam!

Jenis-Jenis Kufur yang Tidak Boleh Didekati Umat Islam!

Kredit Foto: Pexels/Thirdman

2. Kufur Juhud

Selanjutnya, ada kufur juhud yakni jenis kufur ketika seseorang mengenal Allah SWT dengan batinnya, tetapi tidak mau mengikrarkan melalui lisannya. Maksudnya, mereka hanya tahu bahwa Allah SWT ada tapi tidak mau menyebutkan atau menunjukkannya secara gamblang.

3. Kufur Inad

Sedikit mirip dengan kufur juhud, kufur inad adalah orang-orang yang percaya bahwa Allah SWT itu ada dan bahkan mau mengakuinya secara lisan. Tetapi, dirinya tidak mau memeluk Agama Islam dan memilih berjalan di kepercayaannya sendiri.

Baca Juga: Jika Manusia Percaya Tuhan, Mengapa Ada Kafir? Ini Penjelasan Ustadz Abdul Somad

4. Kufur Nifaq

Terakhir, ada jenis kufur nifaq yakni orang yang mengikrarkan Agama Islam secara lisan, tetapi batinnya tidak mengakui kalau Allah SWT itu ada.

Sebagai penutup, orang-orang kafir atau kufur merupakan orang yang tidak akan diampuni dosanya oleh Allah SWT. Mereka akan ditempatkan di neraka jahanam untuk memperoleh siksaan paling pedih karena tidak percaya kepada-Nya.

Baca Juga: Kisah Kaum Yahudi: Menjadi Kafir Hanya Karena Nabi yang Diutus Berbeda Garis Keturunan

Untuk itu, semoga Allah SWT senantiasa mempertebal dan memperkuat keimanan para Muslim yang taat dan rajin beribadah kepada-Nya agar terhindar dari siksa api neraka yang begitu dahsyat dan menyakitkan.. 

Tampilkan Semua Halaman