Menu


Mantan Petinggi TNI Bilang Polri Ibarat Mobil Rusak yang Tidak Pernah Dicek Penyebab Rusaknya Di Mana

Mantan Petinggi TNI Bilang Polri Ibarat Mobil Rusak yang Tidak Pernah Dicek Penyebab Rusaknya Di Mana

Kredit Foto: Antara

"(Di TNI) kalau perbuatannya memenuhi unsur pidana, langsung ditahan semua. Kalau nanti terbukti hukumannya ringan, baru masui ke ranah disiplin (etik), " lanjut jenderal pensiunan bintang dua itu. 

Melanjutkan pembicaraannya, Soleman mengambil analogi soal mobil rusak.

Ia menyebut semua mobil dilengkapi dengan buku petunjuk servis yang wajib ditaati pemilik.

Seandainya suatu ketika mobil itu mogok, maka hal pertama yang wajib ditanyai adalah apa yang menyebabkannya rusak. 

Hal inilah yang disebut Soleman tidak dilakukan di Polri. 

"Begitu mobilnya rusak, yang ditanya SOP (perawatan rutin) mobilnya udah belum. Kalau dijawab iya, ya sudah. Harusnya begitu mobilnya rusak yang ditanya kenapa mobilnya rusak bukan SOP (perawatan rutin)," ujar mantan personil TNI AL tersebut.

Baca Juga: Setelah Bharada E dan Ferdy Sambo, Kini Muncul Dugaan Tersangka Baru yang Ikut Menembak Brigadir J

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman