Calon Anggota Potensial
Selain 5 Parpol di atas, yang bikin koalisi besar semakin menarik untuk disimak adalah adanya kemungkinan PDI Perjuangan (PDIP) bergabung ke dalam koalisi tersebut. Hal tersebut bisa membuat koalisi besar menjadi jauh lebih kuat.
Hanya saja, PDIP sendiri mengatakan kalau mereka hanya bergabung jika mendapat wewenang jadi RI-1. Pernyataan PDIP ini bisa menjadi sesuatu yang sulit untuk diwujudkan mengingat sudah banyak anggota Parpol dengan kepentingan mereka masing-masing.
Baca Juga: PSI Siap Gabung Koalisi Besar Pro Pemerintah
Calon anggota lain yang juga menyatakan ketertarikannya bergabung adalah Partai Solidaritas Indonesia (PSI). Disebutkan kalau PSI akan bertemu dengan pihak Partai Golkar untuk bergabung dengan koalisi besar, meskipun masih wacana.
“Uniknya”, PSI justru disebut-sebut masih akan mengusung Kader PDIP Ganjar Pranowo sebagai presiden. Sikap tersebut dipertanyakan sejumlah pihak dan bukan tidak mungkin akan mempersulit mereka untuk bergabung dengan koalisi besar.
Baca Juga: Budiman: PDIP Gabung Koalisi Besar di Menit-menit Terakhir
Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan