Menu


PDIP Ungkit Komitmen Soekarno untuk Tolak Timnas Israel, Rocky Gerung: Bung Karno Ajarkan Anti-Imperialisme, bukan Anti-Sepak Bola

PDIP Ungkit Komitmen Soekarno untuk Tolak Timnas Israel, Rocky Gerung: Bung Karno Ajarkan Anti-Imperialisme, bukan Anti-Sepak Bola

Kredit Foto: YouTube/Geolive

Sebelumnya Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Gubernur Bali I Wayan Koster menolak kedatangan Timnas Israel di Indonesia untuk berlaga di Piala Dunia U-20. 

Dua gubernur tersebut sama-sama kader PDIP. Banyak warganet yang melihat sikap Ganjar dan Wayan Koster adalah usaha untuk menaikkan elektabilitas PDIP. 

Padahal Israel sudah dinyatakan lolos Piala Dunia U-20 sejak Juli 2022. Israel memastikan tiket Piala Dunia usai mengunci status sebagai finalis Piala Eropa U-19.

Penolakan kedatangan Israel ke Indonesia berimbas pada pembatalan drawing peserta grup Piala Dunia U-20 yang dijadwalkan diselenggarakan di Bali pada 31 Maret 2023.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman