Menu


Mau Thrifting? Pertimbangkan Kelebihan dan Kekurangan Thrifting Ini

Mau Thrifting? Pertimbangkan Kelebihan dan Kekurangan Thrifting Ini

Kredit Foto: Antara /Fauzan

3. Kegiatan Menyenangkan

Terakhir, kegiatan thrifting bisa menjadi kegiatan yang menyenangkan, apalagi jika seseorang menemukan barang yang mereka inginkan. Thrifting bisa diibaratkan sebagai berburu harta karun tersembunyi, berupa pakaian bekas layak pakai.

Baca Juga: Jokowi Larang Impor Pakaian Bekas, Rakyat: Impor Beras Gimana Pak?

Kekurangan

1. Kualitas Jelek

Tetapi, jika ada kelebihan, maka akan muncul juga yang namanya kekurangan. Salah satu kekurangan yang paling umum ditemukan adalah kualitas pakaian ternyata memang sesuai dengan harga, yakni jelek atau bahkan buruk.

2. Makan Waktu

Thrifting juga memakan waktu yang bisa dikatakan tidak sebentar. Untuk menemukan pakaian yang dirasa memiliki harga murah dan kualitas bagus, seseorang perlu berkeliling terlebih dahulu sampai pada akhirnya mendapat pakaian sesuai dengan keinginan.

Baca Juga: Perbedaan Niqab, Jilbab, Hijab, Burqa, dan Khimar, Muslimah, mana yang Paling Cocok dengan Pakaianmu?

3. Bertemu Penjual Bandel

Yang terburuk, bisa jadi pembeli bertemu dengan penjual nakal yang melakukan berbagai cara untuk meraih keuntungan. Metode-metode yang mereka perbuat beragam, seperti menaikkan harga yang jelas tidak sebanding dengan kualitas atau sengaja stok barang-barang dengan kualitas di bawah standar.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman