Menu


Temuan Baru Kasus Kematian Yosua dari Rekaman CCTV: Baku Tembak Diduga Tidak Terjadi Pukul 17.00, Tapi di Malam Hari

Temuan Baru Kasus Kematian Yosua dari Rekaman CCTV: Baku Tembak Diduga Tidak Terjadi Pukul 17.00, Tapi di Malam Hari

Kredit Foto: ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/foc.


Teriakan Putri kemudian memancing kedatangan rekannya sesama ajudan, Richard Eliezer Pudihang Lumiu untuk datang turun dari lantai dua untuk bertanya apa yang sebenarnya terjadi.

Baca Juga: Kaget! Berkaca dari Cerita Tukang Kebun, Bisa Jadi Memang Ada Upaya Brigadir J untuk Melecehkan Istri Irjen Ferdy Sambo

Kedatangan Richard alias Bharada E ini membuat Yosua mengamuk dan melepaskan tembakan.

Keduanya akhirnya terlihat baku tembak selama sekian menit yang berakhir dengan tewasnya Yosua.

Semua momen itu berlangsung dengan cepat.



Terkait temuan waktu ini, Komisioner Komnas HAM Choirul Anam mendalami waktu perkiraan kejadian lewat metode cell dump.

Pada metode ini, jalur komunikasi dari ponsel orang-orang yang terkait kasus akan dilacak lewat call data record atau CDR.

CDR dikumpulkan oleh setiap operator. Di dalamnya ada daftar berisi pesan masuk, panggilan masuk maupun panggilan keluar.

Komnas HAM sudah mendapatkan data CDR dari Labfor Polri.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman