Menu


Google Doodle Hari Ini: Perayaan Hinamatsuri 2023 di Jepang

Google Doodle Hari Ini: Perayaan Hinamatsuri 2023 di Jepang

Kredit Foto: Google Doodle

Perayaan Hinamatsuri oleh Masyarakat Jepang

Ketika merayakan Hinamatsuri, keluarga-keluarga di Jepang memajang boneka berornamen di atas panggung berkarpet merah yang disebut “hinadan”. 

Boneka dibuat di seluruh Jepang, termasuk tempat populer seperti kota Saitama, di mana lebih dari 50 toko menjual berbagai jenis boneka. Jenis boneka bervariasi dari berbagai era yang berbeda, mengikuti perkembangan zaman.

Baca Juga: Google Doodle Hari Ini: Hari Kemerdekaan Republik Dominika ke-179

Beberapa jenis boneka atau patung ini ada yang mengenakan kimono tradisional dari Zaman Heian (794-1185) sampai dengan boneka buatan tangan yang bentuknya lebih kecil dari boneka pada umumnya dan digantung sebagai hiasan. 

Cara merayakan Hinamatsuri yang umum lainnya termasuk memakan hidangan khas festival seperti kerupuk beras manis yang disebut “hina arare”. Hinamatsuri juga disebut tidak akan lengkap tanpa minuman seperti yogurt yang dikenal sebagai amazake.

Baca Juga: Google Doodle Hari Ini: Merayakan Hari Kemerdekaan Estonia ke-105

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman


Berita Terkait