Menu


Meski Sudah 'Disentil' Megawati, Jokowi Disebut Setujui Jabatan Kades 9 Tahun, Rocky Gerung: Politisi Pongah

Meski Sudah 'Disentil' Megawati, Jokowi Disebut Setujui Jabatan Kades 9 Tahun, Rocky Gerung: Politisi Pongah

Kredit Foto: Istimewa

Menurut Rocky, pengesahan perpanjangan masa jabatan Kades yang seolah sangat mudah, disinyalir sebagai cara Presiden Jokowi untuk menarik simpati dari kalangan akar rumput demi melanjutkan tiga periode.

Baca Juga: Anies Pamer Foto Naik KA Argo Parahyangan, Warganet: Pesawat Bohir ke Mana?

"Jadi dia akan bertahan dengan cara yang pongah ya, cara yang dangkal dengan memobilisasi kan para kepala desa di dalam politik. Mobilisasi itu bagian paling buruk dari politik, yang bagus adalah partisipasi yang datang dari kehendak real bukan sesuatu yang di digoda-goda," tutur Rocky.

Rocky menyampaikan bahwa kedepannya kemungkinan bisa saja para kades berkumpul lagi dan bahkan menuntut masa jabatan seumur hidup.

Baca Juga: Elektabilitas Anies Masih di Bawah Ganjar Meski Sudah Safari ke Berbagai Daerah, Refly Harun Kasih Saran Begini

"Lama-lama nanti akan ada mungkin oke kalau beberapa kepala desa merasa ini kurang bagus nih ya ceritanya, maka akan dikumpulkan lagi untuk karena kami ingin supaya masa jabatan bisa seumur hidup," ungkapnya.

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.