Menu


Masalah Makin Runyam, Toprak Ternyata Emosi Usai Kena Ciprat Minuman Haram di Sesi Sampanye WSBK Mandalika: Saya Muslim, Saya Tak Suka...

Masalah Makin Runyam, Toprak Ternyata Emosi Usai Kena Ciprat Minuman Haram di Sesi Sampanye WSBK Mandalika: Saya Muslim, Saya Tak Suka...

Kredit Foto: Kontenjatim/Alsadadrudi



Hal inilah yang membuat Toprak tak terima.

"Tak masalah jika dia mau melakukan selebrasi sampanye, tetapi dia mengejar saya," ucap pembalap Yamaha asal Turki itu.

"Saya tak tahu. Saya tak mengerti (apa yang dia lakukan). Dan juga kita saat ini berada di negara Muslim," lanjut pria 26 tahun itu.

Baca Juga: 5 Fakta tentang Kasus Keluarga Mati Kelaparan di Kalideres, Ternyata Bukan Orang Miskin, Malah Pernah Punya Mobil

Bautista sebenarnya sudah meminta maaf ke Toprak. Namun, hal itu tak mengurangu rasa kesalnya.

"Seharusnya dia menghormati saya. Saya tak meminum (alkohol), tetapi dia mengikuti saya dan mencoba menyemprot saya. Dan itu tidak baik."

"Karena saya menghormati dia, maka saya ke belakang tetapi dia mengikuti saya. Saya tak berkata apa-apa (pada Bautista), tetapi terkadang dia harus menunjukkan rasa hormat," pungkas juara dunia WSBK 2021 itu.

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman