Menu


Selain Ikut Belasungkawa, Puan Maharani Jauh-jauh Datang ke Korea untuk Terima Gelar Ini: Kanjuruhan Gimana Bu?

Selain Ikut Belasungkawa, Puan Maharani Jauh-jauh Datang ke Korea untuk Terima Gelar Ini: Kanjuruhan Gimana Bu?

Kredit Foto: Instagram @puanmaharaniri

4. Unggah foto saat beri penghormatan

Kunjungan Puan dan Mega ke Itaewon itu pun diunggahnya di media sosial dan memberikan ucapan belasungkawanya lewat caption. Tak hanya itu, Puan pun juga menyebutkan bahwa banyak pelajaran yang bisa kita dapatkan dari kejadian Itaewon dan Stadion Kanjuruhan Malang yang terjadi Oktober lalu.

Baca Juga: Soal Jatah 2024 Sinyal Dukungan Jokowi, Respons Prabowo Sambil Tertawa: Kalau Saya Amin

5. Netizen berang lihat Puan

Namun, kunjungan Puan tersebut ternyata disambut dengan respons negatif dari netizen Indonesia. Pasalnya, Puan dan Mega bahkan tidak menampakkan diri seusai kejadian Kanjuruhan yang juga menelan ratusan korban jiwa, namun malah menyampaikan belasungkawa kepada warga Korea Selatan. 

"Kanjuruhan gimana bu?" ujar salah satu akun.

"Jauh banget bu ke Korea, kenapa gak ke Malang aja kasih bunganya?" ujar akun lainnya.

Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh Puan Maharani (@puanmaharaniri)

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.