Menu


Perbandingan Tiket Kereta Cepat Jakarta Bandung vs Travel Cipaganti, KA Argo Parahyangan, dan Bus Primajasa

Perbandingan Tiket Kereta Cepat Jakarta Bandung vs Travel Cipaganti, KA Argo Parahyangan, dan Bus Primajasa

Kredit Foto: ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak

Saat ini, Jakarta Bandung sebenarnya sudah terlayani oleh beberapa angkutan umum eksisting, dari mulai travel, bus kota dan kereta api biasa. 

Kontenjatim mencoba menjabarkan perbandingan harga tiket KCJB dengan moda-moda transportasi lain tersebut. 

Berikut penjelasannya: 

1. Travel Cipaganti

Selain gunakan pelayanan Kereta Cepat Jakarta Bandung, Anda juga bisa gunakan pelayanan Travel Cipaganti atau Lintas Shuttle. 

Jika Anda memilih untuk gunakan fasilitas pelayanan Lintas Shuttle dari rute Jakarta ke Bandung. Anda bisa diberhentikan di tempat yang yang Anda diinginkan.

Adapun tarif Lintas Shuttle disesuaikan dengan rute perjalanan rata-rata sebesar Rp.120.000. 

Selain Lintas Shuttle, ada beberapa layanan travel lain seperti Baraya Travel dengan pelayanannya yang berkualitas dan juga bisa diberhentikan dimana saja asal ikutin arus menuju titik tempat terakhir.

Adapun untuk tarifnya disesuaikan dengan rute perjalanan rata-rata kisaran Rp. 90.000.

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman