Tari Kuda Lumping merefleksikan budaya dan tradisi Indonesia, khususnya dalam bentuk seni tari yang dipercaya memiliki nilai magis dan spiritual. Selain berasal dari Jawa, tarian ini juga diwariskan dan dipertunjukkan di berbagai daerah di luar Indonesia.
Tersebarnya Kuda Lumping ke luar negara menunjukkan pentingnya warisan budaya dan kesenian dalam menghubungkan masyarakat di berbagai belahan dunia.
Baca Juga: Mengenal Karakter Penari Reog Ponorogo: Ada Siapa Saja?
Dengan gerakan-gerakan yang dinamis dan atraksi yang menakjubkan, Kuda Lumping menjadi bagian penting dari identitas budaya Indonesia dan menjadi daya tarik bagi para penonton yang ingin menyaksikan pesona dan keunikan dari seni tari tradisional ini.
Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO