Menu


Selain Ganjar dan Prabowo, PAN Punya Opsi Sosok Capres Lagi

Selain Ganjar dan Prabowo, PAN Punya Opsi Sosok Capres Lagi

Kredit Foto: Antara/M Risyal Hidayat

"Jadi saya berharap memang kalau dilihat dari kondisi paling ideal ya kader yang maju, kalau di PAN namanya Zulhas, kalau di Golkar namanya AH (Airlangga Hartarto)," sambung Eddy.

Baca Juga: Heboh Soal Sistem Proporsional Tertutup, Jubir MK Beri Respon Begini

Sementara itu, Waketum Golkar Ahmad Doli Kurnia melihat bahwa situasinya masih dinamis. Pilpres akan diikuti oleh empat poros.

Menurutnya, kehadiran poros keempat membuka peluang yang lebih besar bagi Airlangga. Golkar saat ini terbuka untuk berkomunikasi dengan partai politik mana pun.

"Dengan posisi kami sebagai pemenang pemilu kedua tahun 2019, itu memungkinkan. Misalnya dengan urutan dari bawah, seperti Gerindra, NasDem, PKB, Demokrat, PKS, dan PAN. Apalagi dengan PDIP di atas, peluangnya semakin besar," jelas Doli.

Dengan demikian, Golkar membuka peluang untuk berkomunikasi dengan PAN guna mendukung duet Airlangga-Zulhas. Pertemuan antara kedua partai akan segera dilakukan.

Baca Juga: Elektabilitas Ganjar Disalip Prabowo, PDIP Tetap Santai

"Kami sedang menjajaki berbagai kemungkinan, termasuk itu. Hari ini, Airlangga dan Zul sedang berada di Amerika, dan setelah mereka pulang, pimpinan Golkar dan PAN akan bertemu lagi," ucap Doli.

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.