Kualitas Jalan
Jika membicarakan segi kuantitas, bisa dikatakan SBY memang lebih banyak membangun jalanan-jalanan non-berbayar dibandingkan di era Jokowi. Namun, kuantitas jalanan yang dibangun SBY ini sayangnya tidak berbanding lurus dengan kualitasnya.
Data menunjukan kalau dari seluruh jalanan nasional yang dibangun SBY di masa jabatannya, jalanan yang mengalami kerusakan mencapai panjang 70.320 km. Jumlah ini hampir setengah dari jalan nasional yang dibangunnya.
Baca Juga: Menanggapi Kritik Anies Terhadap Jalan Tol, Moeldoko Ungkit Rakyat Biasa
Berbeda dengan Jokowi, yang hingga saat ini, panjang jalanan rusak berada di angka 1.203 km. Jumlah tersebut hampir 70 kali lipat lebih rendah dibandingkan SBY.
Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO