Menu


Profil Hendro Yap, Raja Cabor Jalan Cepat se-Asia Tenggara

Profil Hendro Yap, Raja Cabor Jalan Cepat se-Asia Tenggara

Kredit Foto: Antara/Muhammad Adimaja

Kemenangan dengan Bumbu Kekecewaan

Namun, dalam proses mendapatkan medali emas kelima, Hendro Yap dikecewakan dengan prosesi penyerahan medali emas yang pada Sabtu (6/5/2023) malam, hanya dilakukan dengan sorot lampu mobil.

Peristiwa ini tidak pernah terjadi dalam SEA Games sebelumnya. Hendro Yap mengaku kecewa karena ketidaksiapan panitia dalam prosesi penyerahan medali. Terlebih, dirinya sudah berjuang keras dalam memperoleh medali emas.

Baca Juga: Sejarah Terbentuknya SEA Games: Awalnya Tidak Ada Indonesia

Video penyerahan medali ini sempat viral di media sosial. Banyak orang-orang yang mempertanyakan profesionalisme Kamboja dalam menyelenggarakan SEA Games. Meskipun begitu, ada juga yang meminta maklum lantaran ini merupakan SEA Games pertama Kamboja.

Meskipun usianya saat ini sudah mencapai 32 tahun, Hendro Yap mengaku masih siap jika diminta untuk turun dalam pagelaran SEA Games berikutnya. 

Baca Juga: Prediksi Cabor Lumbung Emas Indonesia dalam SEA Games 2023

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman