Menu


Fakta Kelok 9 Longsor Saat Arus Mudik: Timbun 1 Unit Mobil

Fakta Kelok 9 Longsor Saat Arus Mudik: Timbun 1 Unit Mobil

Kredit Foto: Twitter/Deni Petron

5. Beredar Hoax

Sehari setelah longsor, beredar video di media sosial yang mempertunjukan kalau longsor kembali terjadi di Kelok 9. Namun, ternyata video tersebut adalah hoax yang disebarkan oleh pengguna media sosial, karena tidak ada longsor lanjutan di Kelok 9.

Video tersebut membuat geram beberapa pihak karena dianggap merugikan pengguna jalan yang hendak melewati lokasi Kelok 9. Dan karena alasan tersebut, pihak kepolisian bahkan sempat diminta mengangkat video tersebut ke jalur hukum.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman