Menu


Delik Formilnya Dianggap Terpenuhi, Muhammadiyah Dapat Laporkan Peneliti BRIN yang Mengancamnya

Delik Formilnya Dianggap Terpenuhi, Muhammadiyah Dapat Laporkan Peneliti BRIN yang Mengancamnya

Kredit Foto: Wikipedia

Karenanya, sudah sepatutnya negara memberikan keadilan kepada Muhammadiyah dalam kasus ancaman yang terkait dengan perbedaan lebaran tersebut.

"Sepatutnya Republik ini memberikan keadilan kepada Muhammadiyah dalam hal ancaman pembunuhan tersebut dengan cara pelaku pengancaman diproses hukum dan diberhentikan sebagai ASN atau peneliti," ujarnya.

Baca Juga: Mengapa Muhammadiyah dan Pemerintah Menetapkan Idulfitri di Tanggal Berbeda? Begini Penjelasan Ringkasnya

Chandra melanjutkan, jika langkah tegas tidak dilakukan, dia khawatir ini akan terkesan melindungi yang berakibat pada distrust dan disabodiance kepada Pemerintah.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Republika.