Menu


Sederet Manfaat Perilaku Ikhlas: Bahagia Dunia dan Akhirat

Sederet Manfaat Perilaku Ikhlas: Bahagia Dunia dan Akhirat

Kredit Foto: Unsplash/Visual Karsa

Manfaat Perilaku Ikhlas

Dari ciri-ciri di atas, bisa dibayangkan kalau orang yang sehari-hari penuh dengan keikhlasan selalu bisa menjaga diri dari perbuatan negatif serta hidupnya selalu merasa tenang, damai dan tentram, nyaris tanpa konflik.

Ini merupakan salah satu dari sekian banyak manfaat memiliki sifat ikhlas dalam kehidupan sehari-hari. Dijelaskan bahwa setidaknya, ada 12 manfaat yang bisa didapat seseorang dengan sifat ikhlasnya. 11 manfaat yang dimaksud adalah:

Baca Juga: Inilah 6 Cara Memiliki Sifat Ikhlas Agar Hidup Makin Tenang

  1. Membuat hidup menjadi tenang dan tenteram;
  2. Amal ibadahnya akan diterima oleh Allah SWT;
  3. Dibukanya pintu ampunan dan dihapuskannya dosa serta dijauhkan dari api neraka;
  4. Diangkatnya derajat dan martabat oleh Allah SWT;
  5. Doa akan diijabah;
  6. Dekat dengan pertolongan Allah SWT;
  7. Akan mendapatkan naungan dari Allah SWT di hari kiamat;
  8. Allah SWT akan memberi hidayah sehingga tidak tersesat ke jalan yang salah.
  9. Allah SWT akan membangunkan sebuah rumah untuk orang-orang yang ikhlas dalam membangun masjid;
  10. Mudah dalam memaafkan kesalahan orang lain;
  11. Dapat memiliki sifat zuhud, yakni menerima pemberian Allah SWT apa adanya.
Tampilkan Semua Halaman