Menu


Dugaan Insubordinasi KPK Karena Bocornya Dokumen Penyidikan di Kementerian ESDM

Dugaan Insubordinasi KPK Karena Bocornya Dokumen Penyidikan di Kementerian ESDM

Kredit Foto: JPNN.com/Ricardo

Konten Jatim, Jakarta -

Mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjojanto menjelaskan bahwa sebuah lembaga hendaknya menyembunyikan kepentingan yang sedang mereka kerjakan.

Hal ini ia sampaikan guna menanggapi polemik bocornya dokumen penyidikan KPK di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).

Menurutnya, jika dokumen tersebut bisa bocor di lingkup orang yang seharusnya diselidiki, ada kemungkinan pihak yang membocorkan tengah mempersiapkan sesuatu.

Baca Juga: Prediksi Masa Depan KPK di Tangan Firli Bahuri, BW: Mengerikan Sekali, Dia Dapat Kenikmatan

“Dengan menginformasikan itu sebenarnya dia ingin mempersiapkan supaya orang sana (Kementerian ESDM, red) siap menghadapi tuntutan,” kata Bambang melalui akun YouTube Novel Baswedan pada Selasa (11/04/2023).

Jika Firli benar membocorkan dokumen tersebut sebagaimana yang banyak diperbincangkan khalayak publik, Bambang menyatakan bahwa Firli telah melakukan insubordinasi.

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman