Menu


Bocorkan Ciri-ciri Menpora Baru, Airlangga Hartarto: Ada yang Muda dan Merasa Muda

Bocorkan Ciri-ciri Menpora Baru, Airlangga Hartarto: Ada yang Muda dan Merasa Muda

Kredit Foto: Istimewa

Kendati begitu, Jokowi mengaku hingga kekinian dirinya belum memutuskan soal sosok Menpora pengganti Zainudin Amali. Walaupun Partai Golkar sudah menyodorkan sejumlah nama.

"Menpora belum diputuskan tapi nama-nama dari Pak Ketua Golkar sudah ke kita. Tapi belum diputuskan, belum saya putuskan," jelas Jokowi.

Sebelumnya, Golkar sendiri sudah menyodorkan paling tidak tiga nama kepada Presiden Jokowi untuk menggantikan Zainudin Amali.

"Ya tergantung, kita tunggu saja dari pak presiden," kata Airlangga, beberapa waktu lalu. 

Ia mengatakan, komunikasi dirinya dengan Zainudin Amali terus dilakukan. Terlebih soal siapa pengganti Zainudin sebagai Menpora nantinya.

"Komunikasi setiap hari," tukasnya. 

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.