Menu


Soal Capres PDIP, Hasto: Pertimbangannya Bukan Hanya dari Survei Saja

Soal Capres PDIP, Hasto: Pertimbangannya Bukan Hanya dari Survei Saja

Kredit Foto: Antara/HO-DPP PDIP

Dikatakan pula bahwa survei sebagai persepsi yang sangat dinamis dan merupakan cerminan apa yang dipersepsikan oleh rakyat dalam situasi ketika survei dilaksanakan. 

Di dalam demokrasi elektoral, lanjut Hasto, survei itu memiliki banyak motif, tergantung pada siapa yang menjadi sponsor.

“Bagi PDI Perjuangan, kami berkeyakinan di dalam memilih pemimpin dengan tanggung jawab untuk membawa kejayaan Indonesia bagi lebih dari 270 juta jiwa penduduk Indonesia, itu diperlukan kepemimpinan yang ideologis, visioner, membumi, yang punya kemampuan profesional, dan rekam jejak yang baik,” tutupnya.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Fajar.