Menu


Denny Siregar Bilang Banjir Semarang Tanggung Jawab Wali Kota, Warganet Ramai-ramai Ungkit Janji Kampanye Ganjar

Denny Siregar Bilang Banjir Semarang Tanggung Jawab Wali Kota, Warganet Ramai-ramai Ungkit Janji Kampanye Ganjar

Kredit Foto: Instagram @dennysirregar

Program yang ketika itu ditujukan untuk mengatasi banjir rob di Kota Semarang adalah dengan melakukan normlisasi dan pemeliharaan Sungai Kanal Banjir Timur.

Selain itu, untuk pengendalian banjir dan penanganan pantai, Ganjar juga berjanji membuat sumur rentensi di beberapa kelurahan, seperti Kelurahan Kaligawe dan Muktiharjo Lor.

Baca Juga: Satu-satunya Fraksi yang Dukung Proporsional Tertutup, Rocky Gerung: PDIP Hanya Ambil Bagian yang Untungkan Dia

Ganjar juga menyebut akan membuat beberapa program berjangka yang srategis, salah satunya dengan membangun tanggul laut raksasa (gian sea wall) di wilayah pesisir pantai utara Semarang dan Demak.

Tanggul ini juga sekaligus akan difungsikan sebagai jalan tol Semarang-Demak.

Janji Ganjar Pranowo untuk penangan banjir di Kota Semarang sebenarnya sudah disampaikan saat pemilihan gubernur Jawa Tengah untuk periode 2013/2018, di mana ketika itu Ganjar sebagai calon gubernur yang dinyatakan unggul dalam perhitungan cepat mendatangi pasar Johar Semarang.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Fajar.