Menu


Melenggang di Bursa Cawapres, Jenderal Andika Beberkan Langkah Politik Pasca Purna

Melenggang di Bursa Cawapres, Jenderal Andika Beberkan Langkah Politik Pasca Purna

Kredit Foto: Tangkapan layar YouTube Jenderal TNI Andika Perkasa

"Itu benar-benar suatu kehormatan, saya sangat berterima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepada saya," tuturnya.

"Saya berterima kasih, bagi saya itu kan suatu kepercayaan orang yang mungkin kenal aja enggak, tetapi kemudian mungkin menganggap bahwa saya ada di hati mereka," kata Andika Perkasa.

"Itu benar-benar suatu kehormatan, saya sangat berterima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepada saya," tuturnya.

Baca Juga: Politikus Senior Ramal Karier Andika Perkasa Pasca Lengser,Mirip-mirip Sama Moeldoko?

Lebih lanjut, Willy juga mengklaim bahwa Andika memiliki tempat khusus bagi Partai NasDem.

"Pak Andika punya tempat spesial bagi kami dan tentu untuk berjuang diĀ politik, karena Pak Andika sudah purna tugas dan itu lebih terbuka," imbuhnya.

Diketahui bahwa pada Rakernas NasDem Juli lalu, Andika masuk dalam kandidat bacapres Partai NasDem bersama Anies Baswedan.

Andika juga sering kali disebut-sebut sebagai cawapres Anies selain Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Ahmad Heriyawan.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.