Menu


PKS Sindir NasDem Terang-Terangan Gegara Pengusungan Anies Baswedan: Enggak Ada Perhitungannya

PKS Sindir NasDem Terang-Terangan Gegara Pengusungan Anies Baswedan: Enggak Ada Perhitungannya

Kredit Foto: Dok Fajar.co.id

Konten Jatim, Jakarta -

Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu membeberkan alasan mengapa PKS masih ragu dengan pilihan NasDem dalam mengusung Anies.

Menurutnya, permasalahan pengusungan ini hanya terletak pada pembahasan awal yang seharusnya dipersiapkan dengan matang.

“Ketika itu semua clear, terbahas di awal, dan ruang menang juga besar, baru kita sodorkan itu ke Majelis Syura," ujar Syaikhu dalam podcast Refly Harun yang diunggah pada Rabu (23/11/2022).

Baca Juga: Heboh! 2 Kader Senior Nasdem Ini Diisukan Keluar Partai Buntut Pencapresan Anies, Salah Satunya Mantan Menteri

Selain itu, Syaikhu juga sempat menyinggung cara bergerak NasDem meskipun ia tak menjelaskan bahwa pernyataannya itu untuk NasDem.

Dalam penjelasannya, ia membahas permasalahan emosi yang tak bisa dijadikan jalan keluar jika tanpa perhitungan.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman