Menu


Waduh, Buat Pernyataan Mengejutkan, Ustaz Hilmi Firdausi Sebut Dirinya Tak Percaya Politisi?

Waduh, Buat Pernyataan Mengejutkan, Ustaz Hilmi Firdausi Sebut Dirinya Tak Percaya Politisi?

Kredit Foto: Twitter/@Hilmi28

Konten Jatim, Jakarta -

Penceramah muda sekaligus Ustaz Hilmi Firdausi membagikan momen kajiannya ke Twitter pribadi miliknya.

Melalui twit tersebut, Ustaz Hilmi menyebutkan bahwa dirinya tak percaya dengan politisi begitu ditanya oleh para ibu-ibu yang menjadi jamaahnya.

“Pas kajian ada jamaah emak2 tanya ‘Ustadz percaya politisi tidak?’ Saya jawab ‘TIDAK!’, ‘Memangnya knpa?’ Sahutnya. ‘Kalau saya percaya politisi, berarti saya nambah rukun iman donk’. Emak2 semasjid pun pada ngakak,” tulisnya melalui akun @Hilmi28 pada Rabu (21/09/2022).

Baca Juga: Gegara Minta Sang Maha Kuasa Laknat Para Pemfitnah, Hilmi Firdausi Dirujak Lagi: 'Kok Tuhan Jadi Dibuat Kaya Bandar Taruhan'

Rupanya, jawaban tersebut sengaja diberikan oleh Ustaz Hilmi sebagai gurauan belaka.

Banyak yang mengatakan bahwa jawaban yang Ustaz Hilmi berikan terbilang cukup cerdas.

“On point,” tulis akun @Umidjl.

“Jawaban cerdas,” tulis akun @SriHida31599313.

“Jawabannya Politis sekali 'tazd,” tulis akun @UtomoPrasojo.

Baca Juga: Waduh! Hilmi Firdausi Berulah Lagi, Kali ini Bawa-bawa Kata 'Laknat', Eh Malah Balik Diceramahi 'Doa Mustajab itu Ada Waktu dan Tempatnya!

Sementara itu, Ustaz Hilmi diketahui sempat viral karena mempermasalahkan adanya rendang yang berbahan dasar babi.

Twitnya menimbulkan pro kontra, tetapi pada akhirnya ia meminta maaf dan mengatakan bahwa dirinya sama sekali tak mengetahui bahwa rendang babi tersebut sudah lama tidak beroperasi.

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO