Menu


Profil AKP Rita Yuliana: Tahun Lahir, Karier di Kepolisian, Status Pernikahan hingga Agama

Profil AKP Rita Yuliana: Tahun Lahir, Karier di Kepolisian, Status Pernikahan hingga Agama

Kredit Foto: Twitter/Android_AK_47

Konten Jatim, Jakarta -

AKP Rita Yuliana adalah salah satu orang yang terseret dalam prahara Irjen Ferdy Sambo.

Sampai saat ini, terseretnya nama Rita Yuliana baru sebatas isu liar dan gosip semata yang belum terkonfirmasi kebenarannya.

Rita Yuliana adalah wanit yang lahir di Selong, Lombok Timur pada tanggal 1 Juli 1992.

Dengan demikian, saat ini usianya sudah menginjak 30 tahun.

Baca Juga: Terkuak, Ternyata Inilah Aktivitas Yosua dan Bu Sambo saat Berada di Rumah Magelang Selepas Pak Sambo Pulang Duluan ke Jakarta



Karier di Kepolisian

AKP Rita Yuliana adalah seorang lulusan Akademi Kepolisian angkatan 2013. Ia kemudian ditugaskan di tempat kelahirannya, NTB.

Ia mulai dikenal luas publik sebagai polwan cantik pada sekitar 2021 silam.

Tak cuma cantik, keviralan Rita Yuliana juga disebabkan ada salah satu kemampuannya yang masih jarang dimiliki orang secara umum di Indonesia, yakni berbahasa Mandarin.

Baca Juga: Profil Richard Eliezer si Bharada E: Tahun Lahir, Awal Masuk Polisi, Penugasan Jadi Ajudan Ferdy Sambo, Kini Terancam Hukuman Mati

Rita juga dikenal karena banyak menorehkan prestasi, salah satunya menjadi satu-satunya perwakilan Polisi Indonesia yang mendapatkan beasiswa International Law Enforcement Liaison Officer Program di Beijing Foreign Studies University (BFSU) Kota Beijing pada 2018.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman