Menu


Tak Hanya Erick Thohir, Para Menteri Jokowi Banyak yang 'Merangkap Jabatan' di Asosiasi Olahraga

Tak Hanya Erick Thohir, Para Menteri Jokowi Banyak yang 'Merangkap Jabatan' di Asosiasi Olahraga

Kredit Foto: NTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

Konten Jatim, Jakarta -

Ternyata banyak menteri di pemerintahan Joko Widodo atau Jokowi yang bekerja ganda dengan asosiasi olahraga. Jadi bukan hanya Erick Thohir yang merupakan Pimpinan PSSI dan Menteri BUMN. 

Erick Thohir selaku Menteri BUMN terpilih sebagai Ketua Umum (Ketum) PSSI periode 2023-2027, diikuti Menpora Zainudin Amali.

Baca Juga: Erick Thohir Diberikan Berbagai Jabatan Strategis dan Menjadi Primadona Partai 

Politisi partai Golkat itu ikut-ikutan masuk ke PSSI sebagai wakil ketua umum, sederet drama dalam pemilihan umum warnai kehadirannya.

Berbeda dengan Erick Thohir yang mampu unggul telak atas pesaingnya, La Nyalla Mattalitti dalam perebutan kursi PSSI 1.

Sederet 'bala bantuan' membawa Zainudin menuju ke kursi kedua orang penting di PSSI, mulai dari mundurnya Yunus Nusi.

Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.