Menu


Soal Proyek IKN, Anies Ditantang Buat Pernyataan Bebas Oligarki

Soal Proyek IKN, Anies Ditantang Buat Pernyataan Bebas Oligarki

Kredit Foto: Antara/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna

Dia menantang Anies mengeluarkan pernyataan bebas dari jerata oligarki.

“Sebetulnya kita tunggu pernyataan Mas Anies Baswedan yang indikasikan bebas dari jeratan oligarki. Sampai hari ini rasanya belum terdengar itu. Khawatir benar asumsi,” kata Tifa.

Baca Juga: Utang Rp50 Miliar Anies ke Sandi Ramai Dibicarakan, Tifatul Sembiring: Kenapa Baru Diributin Sekarang

Pegiat media sosial ini memastikan siapapun yang terpilih jadi presiden di belakangnya pasti ada oligarki.

“Oligarki A dukung si A, Oligarki P dukung si P, Oligarki G dukung si G,” imbuhnya.

“Faktanya di negeri ini saat ini. Kecuali dia Konglomerat, Horang Kayah,” sambungnya.

Lebih jauh kata dia, tidak mungkin bisa maju capres tanpa dukungan oligarki, para penguasa sejati negeri ini.

“Modal capres ratusan triliun. Ini kenyataan, pahit dan mengerikan. Tapi beginilah negeri ini,” tandasnya. 

Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Fajar.



Berita Terkait