Nasdem disebut-sebut belum lama ini mencoba menggaet Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansah.
Partai yang dinahkodai Surya Paloh itu, bahkan mengusul Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansah sebagai calon wakil presiden.
Baca Juga: Seruan ‘Anies Presiden’ Menggema Saat Safari ke Banten, NasDem Optimis Bacapresnya Menang di Pilpres
Kedekatan itu, dinilai tidak elok oleh Kritikus Faizal Assegaf. Menurutnya, langkah itu ditempuh Nasdem hanya untuk menggaet suara dari umat Islam.
“Nasdem mesra ke Khofifah, benci pada FPI dan HTI. Pendekatan politik gituan ga elok. Terkesan mengejar target suara umat Islam dengan memposisikan kelompok kritis sebagai musuh dan intoleran,” ungkapnya, dikutip dari cuitan di Twitter, Selasa (24/1/2023).
Ketimbang Nasdem, Faizal mengapresiasi Demokrat. Menurutnya, partai yang diketuai Agus Harimurti Yudhuoyononitu lebih konsisten rangkul umat Islam. Sedangka Nasdem ambigu.
Khazanah Islam: Masuk Daftar Nominator Warisan Budaya Tak Benda, Reog Ponorogo Segera Diakui UNESCO