Menu


Apa Itu Taqshir? Ini Penjelasan dalam Pengertian Berbeda

Apa Itu Taqshir? Ini Penjelasan dalam Pengertian Berbeda

Kredit Foto: Freepik

Hukum taqshir dengan penngertian ini berbeda-beda di beberapa sumber. Sebagian marja taqlid berfatwa, taqshir tak cukup hanya memotong kuku, tetapi juga harus memotong sebagian rabut. Adapun, taqshir harus dilakukan wanita pada persoalan tertentu.

Namun, taqshir memiliki beberapa pengertian. Menurut Dictio, taqshir ialah meninggalkan sesuatu dengan disebabkan kelalaian dan kurangnya perhatian, atau tidak mengerjakan sesuatu dengan sempurna seperti yang dikehendaki tentangnya.

Baca Juga: Benarkah Ibu Hamil Dilarang Melayat dalam Pandangan Islam? Ini Jawaban Buya Yahya

Dengan kata lain, taqshir diartikan sebagai mengerjakan sesuatu dengan setengah-setengah tanpa perhatian yang tidak utuh.

Jadi, pengertian taqshir tergantung pada konteksnya. Taqshir dapat diartikan sebagai memendekkan kuku dan mencukur rambut pada ibadah haji, atau juga diartikan sebagai perilaku meninggalkan suatu hal karena lalai atau kurang perhatian.

Tampilkan Semua Halaman