Kasus kematian Brigadir Yosua Nofriansyah Hutabarat masih menjadi perbincangan publik lantaran proses hukumnya yang masih belum ada penyelesaian.
Namun, perkembangan kasus tersebut hingga kini mulai menunjukkan banyak fakta-fakta tersembunyi.
Di balik kematian Brigadir Yosua, terdapat beberapa hal yang begitu tersorot publik hingga ramai di media sosial
Salah satunya ialah barang-barang mahal yang dikenakan para polisi, baik para tersangka, penyidik yang menangani hingga Brigadir J sendiri selaku korban.
Hal ini mengingatkan pada Jenderal Polisi (Purn) Hoegeng Imam Santoso yang dikenal sebagai sosok yang sederhana dan jujur. Bahkan, ia menolak fasilitas negara yang berupa sebuah rumah dinas Kapolri di jalan Pattimura, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Berbeda dengan Jenderal Hoegeng, para polisi ini mempunyai barang mewah dengan harga fantastis, yang membuat masyarakat terheran-heran.
Berikut rangkuman barang mewah yang dipakai para polisi dalam kasus kematian Brigadir Yosua:
Khazanah Islam: Pujian untuk Ambisi Berkelanjutan, Warta Ekonomi Gelar Indonesia Most Visionary Companies Awards 2024