Menu


Hokky Caraka Tersenyum Lebar Saat Bertemu Ganjar, Netizen: Galaknya di Kolom Komentar IG Saja

Hokky Caraka Tersenyum Lebar Saat Bertemu Ganjar, Netizen: Galaknya di Kolom Komentar IG Saja

Kredit Foto: Antara/M Risyal Hidayat

Konten Jatim, Jakarta -

Penyerang timnas U20 Indonesia Hokky Caraka menjadi sorotan publik setelah Indonesia gagal menjadi tuan rumah Piala Dunia U20 2023

Hokky jadi salah satu pemain yang bersuara lantang mengungkap rasa kecewanya karena FIFA mencoret Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. 

Baca Juga: Tanggapan Ganjar Pranowo Atas Perintah Megawati Tolak Israel di Piala Dunia U20  

Hokky Caraka bahkan tak segan untuk menuliskan kritik pedas yang ditujukan kepada Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, salah satu pejabat publik yang menolak kedatangan Isreal ke Indonesia. 

“Makasih banyak pak, O iya pak kami kasi tau pak nasib bapak sudah terjamin, masa depan bapak juga sudah bagus, sedangkan kami pak? Kami baru mau merintis karir menjadi lebih baik, tapi batu loncatan kita udah diancurin sama bapak,” tulis Hokky Caraka pada postingan Ganjar Pranowo. 

Nah baru-baru ini, Ganjar Pranowo akhirnya bertemu langsung dengan Hokky Caraka. 

Khazanah Islam: Awas! Ini Sederet Posisi Seks yang Dilarang dalam Islam, tapi Nomor 2 Sering Dilakukan

Tampilkan Semua Halaman

Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Konten Jatim dengan Suara.com.